Okt
27
Membangun Sinergi Pendidikan: MoU FKIP Unisda Lamongan dengan Desa Mitra untuk Pengembangan KKNT
Dalam upaya memperkuat peran akademisi dalam pengabdian kepada masyarakat, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Islam Darul ‘Ulum (Unisda) Lamongan, melalui Program Studi Pendidikan Matematika, telah menjalin kerja sama dengan dua desa di Kabupaten Lamongan dalam pelaksanaan Kuliah Kerja Selengkapnya